Selasa, 25 Desember 2018 bertepatan dengan hari raya Natal anggota Pramuka Kwarran Batanghari lakukan aksi peduli bencana korban tsunami selat Sunda di depan Mako Polsek Batanghari untuk saudara korban tsunami di Lampung dan Banten.
Dalam kegiatan tersebut, anggota Pramuka Kwarran Batanghari di dampingi personil polisi Sektor Batanghari.
Aksi sosial ini dilakukan untuk membantu dan meringankan beban saudara yang terkena dampak akibat erupsi anak gunung Krakatau yang telah meluluhlantakan rumah warga dan menelan korban jiwa di wilayah Kabupaten Lampung Selatan, Pesawaran, Tanggamus dan Teluk Bandar Lampung juga di provinsi Banten.
Masyarakat Batanghari dan sekitarnya sangat mengapresiasi kegiatan Aksi donasi Pramuka peduli korban bencana tsunami selat Sunda yang dilakukan oleh Pramuka kwarran Batanghari.
"Semoga kepedulian kita dapat bermanfaat bagi korban tsunami" kata salah satu masyarakat.
📸 HUMASKWARCAB
Selasa, 25 Desember 2018
Pramuka Kwarran Batanghari Gelar Aksi Peduli Bencana Lampung Dan Banten
About HUMAS KWARCAB 09
Soratemplates is a blogger resources site is a provider of high quality blogger template with premium looking layout and robust design. The main mission of templatesyard is to provide the best quality blogger templates.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar